BANDUNG (27 November 2019) - Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) bekerja sama dengan Bakohumas menyelenggarakan Forum Tematik Bakohumas dengan tema “Energi Terbarukan Sekarang dan Masa Depan”.Pertemuan tersebut dihadiri Kepala Sub Direktorat Kemitraan Komunikasi Publik, Helmi Hafid ser...
SEMARANG (27 November 2019) - Direktur Jenderal Penanganan Fakir Miskin (Dirjen PFM) Andi ZA Dulung menyampaikan bahwa bantuan sosial (bansos) kedepannya akan beralih ke pemberdayaan. Ia menyampaikan hal tersebut sesuai dengan penekanan dari Menteri Sosial Juliari P. Batubara yang berpesan bahwa ked...
MAKASSAR (27 November 2019) - Menteri Sosial Juliari P. Batubara menghadiri malam puncak penganugerahan Program Keluarga Harapan (PKH) tahun 2019 di Makassar, Rabu (27/11) malam.Dalam sambutannya di hadapan ratusan peserta yang hadir, Mensos Ari, begitu sapaan akrabnya, mengatakan bahwa Sumber Daya ...
YOGYAKARTA (24 November 2019) - Cita-cita mewujudkan Sumber Daya Manusia (SDM) penyelenggara kesejahteraan sosial yang unggul, tangguh, dan kompeten akan terlaksana kalau ditunjang dengan perangkat yang baik salah satunya melalui pelaksanaan Sertifikasi.Pengembangan kapasitas para Assesor ...
BANDUNG (25 November 2019) - Perubahan sistem Nomenkelatur Politeknik Kesejahteraan Sosial (POLTEKESOS) Bandung diantaranya pembenahan internal fundamental yang meliputi kurikulum dan metode pembelajaran yang menekankan 70 persen praktik lapangan.“Dalam melancarkan dan mempermudah proses pe...
BALI (28 November 2019) – Untuk membangun komunikasi yang efektif dengan pemerintah daerah, Bagian Keuangan Ditjen PFM mengadakan Rapat Koordinasi Pelaksanaan Keuangan Ditjen PFM dalam meningkatkan transparansi dan akuntabilitas pengelolaan keuangan, sejak 26 November yang lalu. Kegiatan ya...
BANDUNG (26 November 2019) - Edi Suharto, Direktur Jenderal Rehabilitasi Sosial Kementerian Sosial RI dalam arahannya pada Kegiatan Pembahasan Indikator Kunci Keberfungsian Sosial (IKS), bertempat di Hotel Four Points by Sheraton Bandung menyampaikan bahwa kriteria variabel dan indikator-indikator a...
MATARAM (26 November 2019) - Penerima Manfaat (PM) Balai Rehabilitasi Sosial Anak Memerlukan Perlindungan Khusus (BRSAMPK) “Paramita” di Mataram mendapatkan kesempatan berbagi dengan komunitas dan siswa SMA di Mataram tentang bagaimana pengolahan sampah dengan metode daur ulang. Kegiatan ini merupak...
BATURRADEN (25 November 2019) - Untuk mewujudkan penyelenggaraan rehabilitasi sosial yang terintegrasi, Balai Rehabilitasi Sosial Korban Penyalahgunaan NAPZA (BRSKPN) "Satria" di Baturraden melakukan perjanjian kerjasama dengan Badan Narkotika Nasional (BNN) Kabupaten Cilacap.Kegiatan yang diselengg...
BANDUNG (26 November 2019) - Bertempat di Auditorium Balai Rehabilitasi Sosial Penyandang Disabilitas Sensorik Netra (BRSPDSN) "Wyata Guna" Bandung, pada 24-26 November 2019 berlangsung seleksi calon Pekerja Sosial dan Konselor Adiksi dalam rangka rekrutmen dan penempatan sumber daya manusia Instans...
JAMBI (25 November 2019) - Balai Rehabilitasi Sosial Anak yang Memerlukan Perlindungan Khusus (BRSAMPK) “Alyatama” di Jambi gelar nonton bareng yang diikuti oleh 17 Pemerlu Pelayanan Kesejahteraan Sosial (PPKS) di XXI WTC Batanghari Jambi pada 25 November 2019.Nonton bareng merupakan bentuk dari keg...
BEKASI (24 November 2019) - Direktur Jenderal Rehabilitasi Sosial Kementerian Sosial RI, Edi Suharto memberikan arahan sekaligus membuka secara resmi kegiatan Evaluasi Pelaksanaan Program Rehabilitasi Sosial Lanjut Usia pada Satuan Kerja Pusat, Dekonsentrasi, dan Unit Pelaksana Teknis Tahun 2019 ber...
SURAKARTA (24 November 2019) - Balai Besar Rehabilitasi Sosial Penyandang Disabilitas Fisik (BBRSPDF) "Prof. Dr. Soeharso" Surakarta bekerjasama dengan Radio Republik Indonesia Surakarta menyelenggarakan Jalan Sehat dalam rangka Peringatan Hari Disabilitas Internasional (HDI) 2019 di area Car Free D...
JAMBI (22 November 2019) - Balai Rehabilitasi Sosial Anak yang Memerlukan Perlindungan Khusus (BRSAMPK) "Alyatama" di Jambi melaksanakan kegiatan Family Support (Dukungan Keluarga) bertempat di Mushola Al-Munawaroh. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan dukungan bagi 12 orang tua Pemerlu Pelayanan...
JAMBI (23 November 2019) - Sebanyak 26 orangtua Pemerlu Pelayanan Kesejahteraan Sosial (PPKS) Balai Rehabilitasi Sosial Anak Memerlukan Perlindungan Khusus (BRSAMPK) “Alyatama” di Jambi mengikuti Seminar Parenting (Pengasuhan Anak) bersama Kak Seto yang diselenggarakan oleh Lembaga Perlindungan Anak...
JAMBI (24 November 2019) - Kesehatan adalah hal yang paling penting dalam kehidupan manusia. Jika kondisi tubuh tidak sehat, maka segala aktifitas akan terganggu. Balai Rehabilitasi Sosial Anak yang Memerlukan Perlindungan Khusus (BRSAMPK) “Alyatama” di Jambi sangat mempedulikan kesehatan para Pemer...
BEKASI (25 November 2019) - Direktur Jenderal Rehabilitasi Sosial Kementerian Sosial RI, Edi Suharto kembali bertatap wajah dengan para Satuan Bakti Pekerja Sosial (Sakti Peksos). Dalam rangka Bimbingan Pemantapan Satuan Bakti Pekerja Sosial, Edi Suharto menegaskan peran Sakti Peksos sebagai ujung t...
MATARAM (25 November 2019) - Balai Rehabilitasi Sosial Anak yang Memerlukan Perlindungan Khusus (BRSAMPK) "Paramita" di Mataram mendapatkan undangan dari Dinas Pemuda dan Olahraga (DISPORA) Kota Mataram untuk mengikuti Lokakarya Kepemudaan yang dilaksanakan di Hotel FIZZ Mataram selama dua hari pada...
MAKASSAR (25 November 2019) - Menteri Sosial, Juliari P. Batubara mengapresiasi kinerja sumber daya manusia (SDM) dan pemerintah daerah dalam Program Keluarga Harapan (PKH) lewat gelaran acara PKH Appreciation Day 2019 di Makassar, Sulawesi Selatan (Sulsel).Direktur Jenderal Perlindungan dan Jaminan...
BEKASI (21 November 2019) – Direktur Rehabilitasi Sosial Penyandang Disabilitas (RSPD), Margowiyono memberikan arahan pada kegiatan Workshop Draft Kajian Pemetaan Dan Pengembangan Model Layanan Disabilitas di Hotel Horison.”Permasalahan disabilitas merupakan cross cutting issue, perlu penanganan yan...
3081 - 3100 of ( 3579 ) records