Kemensos Salurkan 5.000 Paket Sembako untuk Lansia dan Pekerja Sektor Informal

  • Kemensos Salurkan 5.000 Paket Sembako untuk Lansia dan Pekerja Sektor Informal
  • 4ffeb7bc-1087-45da-b397-e9d59b962554
  • 202ea1b1-22ca-4bad-a976-792f54e89e4b
  • 757e71b8-7bf7-4195-8afc-7c66f6f2d0fe
  • 68631068-1f0c-48eb-b327-90612ad6ba77
  • ccd1d4c2-3726-4a8e-91b5-f0e2c7a67183
  • f2820a17-66da-449a-9eca-ccac9d3ef77b

Photographer :
Priadi
Editor :
David Myoga
Penerjemah :
Intan Qonita N

JAKARTA (20 April 2020) -  Penasihat Dharma Wanita (DWP) Kementerian Sosial RI yang juga perwakilan dari Organisasi Aksi Solidaritas Kabinet Indonesia Maju (OASE), Grace Batubara ikut serta dalam menyalurkan sebanyak 5.000 paket sembako untuk warga yang terdampak COVID-19. Sembako yang disalurkan terdiri dari 1.500 paket untuk  Kelurahan Cilincing dan 3.500 paket untuk Kelurahan Semper Barat.

Adapun yang menerima bantuan sosial sembako ini  diutamakan bagi warga yang belum mendapatkan bantuan sosial dari Pemprov DKI Jakarta dengan kriteria warga berisiko tinggi di atas 60 tahun, yang memiliki penyakit penyerta seperti diabetes, kanker, hipertensi, paru-paru. Serta ada juga untuk warga pekerja informal terdampak Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB)

Bagikan :