YOGYAKARTA (13 November 2020) - Pandemi Covid-19 membuat lesu dunia pariwisata dan berdampak terhadap nasib ribuan karyawan perhotelan di berbagai kota di Indonesia.“Ketika pemerintah memberlakukan PSBB ketat untuk memperlambat penyebaran virus COVID-19, menjadikan agen travel, hotel, tempa...
SIMALUNGUN (12 November 2020) - Menteri Sosial Juliari P. Batubara menyapa masyarakat Sumatera Utara. Kedatangan Mensos Juliari untuk memastikan bantuan sosial sampai dan dirasakan manfaatnya untuk masyarakat terdampak pandemi. Mensos dijadwalkan melakukan kunjungan ke sejumlah lokasi...
BANTUL (12 November 2020) – Pemerintah pusat melalui Ditjen Pemberdayaan Sosial Kementerian Sosial berupaya untuk mempercepat penanggulangan dampak pandemi COVID-19, salah satunya melalui penyaluran bantuan sosial.“Perhatian pemerintah pusat hadir di tengah masyarakat melalui bansos, terlebih...
JAKARTA (11 November 2020) - Sekretaris Jenderal Hartono Laras Kementerian Sosial mewakili Mensos Juliari P. Batubara menghadiri anjangsana atau silaturahmi dan Bakti Sosial Kepahlawanan di kediaman Perintis Kemerdekaan KRMH Soerjowirjohadipoetro, di kawasan Selong, Kebayoran Baru, Jakarta Selat...
JAKARTA (11 November 2020) - Kementerian Sosial menjalin kerja sama dengan Badan Pusat Statistik (BPS) untuk keperluan pemutakhiran data penduduk miskin dan kerja sama untuk memastikan proses pemutakhiran data selesaikan Juli 2021. "Hari ini, telah ditandatangani Perjanjian Ke...
JAKARTA (10 November 2020) - Sejak tahun 1959 setiap tahunnya dalam peringatan Hari Pahlawan, Presiden memberikan anugerah Gelar Pahlawan Nasional kepada tokoh-tokoh yang telah berjasa dan berkontribusi besar dalam memperjuangkan kemerdekaan Indonesia.Tahun ini Presiden menganugerahkan Gelar Pahlawa...
JAKARTA (11 November 2020) - Peringatan Hari Pahlawan Tahun 2020 mengambil tema, 'Pahlawanku Sepanjang Masa.' Salah satu rangkaian acara berupa Tabur Bunga di laut pada puncak acara, Selasa 10 November 2020. Kegiatan Tabur Bunga digelar di atas geladak KRI Semarang–594 tepat p...
JAKARTA (10 November 2020) - Presiden Joko Widodo memimpin puncak peringatan Hari Pahlawan (Harwan) 2020 berupa upacara Ziarah Nasional di Taman Makam Pahlawan Nasional (TMPN) Utama Kalibata, Jakarta, hari ini (10/11). Dalam puncak peringatan Harwan 2020, Presiden bertindak selaku Inspekt...
JAKARTA (7 November 2020) - Untuk mewujudkan pembangunan kesejahteraan sosial diperlukan sinergitas, kerjasama dan kepeduliaan baik dari masyarakat, dunia usaha, serta para filantropi. “Saya sangat mengapresiasi pembangunan kesejahteraan sosial melalui Undian Gratis Berhadiah (UGB) d...
JAKARTA (7 November 2020) – Hampir setahun setelah kemunculannya, pandemi COVID-19 telah mengakibatkan kerugian yang tidak sedikit, baik secara material maupun non material. Selain berdampak langsung pada kesehatan fisik, pandemi COVID-19 juga mempengaruhi kesehatan mental yang dipicu oleh berbag...
JAKARTA (6 November 2020) - Menteri Sosial Juliari P. Batubara mengumumkan akan ada 6 (enam) tokoh yang akan dianugerahi gelar Pahlawan Nasional (Harwan) tahun ini.“Apabila tidak ada perubahan, Presiden akan menganugerahi gelar Pahlawan Nasional kepada enam tokoh. Nama-nama tentunya sudah melalui pr...
JAKARTA (4 November 2020) - Realisasi anggaran Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) di Kementerian Sosial terus meningkat. Dalam jumpa pers di Istana Negara (04/11), Menteri Sosial Juliari P. Batubara mengumumkan bahwa telah ada 3 program bantuan sosial (bansos) yang telah tuntas.“Tiga bansos t...
JAKARTA (5 November 2020) – Kementerian Sosial RI menerima 20 usulan calon nama yang akan mendapat gelar pahlawan nasional dan akan ditetapkan oleh Presiden RI bertepatan dengan peringatan Hari Pahlawan pada 10 November. “Usulan gelar pahlawan prosesnya dimulai dari daerah oleh masyarakat di tin...
SUBANG (5 November 2020) - Menteri Sosial Juliari P Batubara bersama Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi Abdul Halim Iskandar menyaksikan penyaluran Bantuan Sosial Tunai (BST). BST disalurkan kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM) Bantuan Langsung Tunai Dana ...
TEMANGGUNG (4 November 2020) - Menyongsong persiapan peringatan Hari Disabilitas Internasional (HDI) 2020, Menteri Sosial RI, Juliari P. Batubara terus memperkuat dukungan terhadap penyandang disabilitas. "Termasuk meningkatkan kemampuan produktif mereka sehingga bisa hidu...
KUNINGAN (4 November 2020) - Kementerian Sosial melalui Direktorat Perlindungan Sosial Korban Bencana Sosial (PSKBS) menyalurkan bantuan Program Keserasian Sosial dan Kearifan Lokal untuk Kabupaten Kuningan, Jawa Barat, pada Rabu. Direktur Perlindungan Sosial Korban Bencana Sosial (PSKBS) Suna...
SEMARANG (3 November 2020) - Menteri Sosial Juliari P. Batubara menyaksikan penyaluran Bantuan Sosial Tunai (BST) di Kabupaten Semarang. Kemensos menyalurkan BST se Provinsi Jawa Tengah kepada sebanyak 1.412.938 KPM. Khusus di Kabupaten Semarang tercatat sebanyak 49.778 KPM penerima BST.&n...
JAKARTA (2 November 2020) - Penyelenggaraan peringatan Hari Pahlawan (Harwan) 2020 oleh Kementerian Sosial akan berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya. Menteri Sosial Juliari P. Batubara menginstruksikan jajarannya untuk memastikan semua tahapan dalam peringatan Harwan 2020 mematuhi protokol penc...
KENDAL (3 November 2020) - Menteri Sosial Juliari P. Batubara menutup pelaksanaan program Bantuan Sosial Beras (BSB), sejalan dengan telah berjalannya program tersebut 100% dan tepat waktu. Penyaluran BSB tuntas untuk seluruh wilayah di Indonesia per 31 Oktober 2020 dengan total 450.000 ton beras...
JAKARTA (1 November 2020) - Kementerian Sosial bersiap menyambut peringatan Hari Disabilitas Internasional (HDI) 2020 pada tanggal 3 Desember 2020 mendatang. Peringatan HDI kali ini mengusung tema “Not All Disabilities Are Visible“ (tidak semua disabilitas bisa terlihat).Menteri Sosial Juliar...
2021 - 2040 of ( 2491 ) records