JAKARTA (14 Oktober 2020) - Kementerian Sosial melalui Direktorat Jenderal Pemberdayaan Sosial Kementerian Sosial RI menyelenggarakan Rapat Evaluasi dan Percepatan Penyaluran Bantuan Sosial Beras (BSB) tahun 2020 di di Hotel Grand Mercure Harmoni, Jakarta Pusat. "Sesuai dengan arahan Me...
JAKARTA (14 Oktober 2020) – 6th ASEAN Children Forum (ACF) atau Pertemuan ke-6 Forum Anak ASEAN menggelar seminar secara daring dengan fokus pembahasan terkait dampak COVID-19 terhadap anak-anak, Selasa (13/10/2020). Dihadiri delegasi anak dari Indonesia, Malaysia, Singapura, Thaila...
JAKARTA (15 Oktober 2020) – Hari itu Rabu (7/10/2020) di Kantor Pos Kebon Rejo, Kota Surabaya, Jawa Timur, tak seperti biasanya ada acara penyuluhan penyaluran Bantuan Sosial Tunai (BST) Tahap VII dengan tetap menerapkan protokol kesehatan. Tak tanggung-tanggung acara dihadiri lan...
JAKARTA (15 Oktober 2020) - Kementerian Sosial RI melalui Direktorat Perlindungan Sosial Korban Bencana Sosial (PSKBS), Ditjen Perlindungan dan Jaminan Sosial (Linjamsos) menyerahkan bansos Sembako Presiden bagi karyawan hotel terdampak COVID-19 di Jakarta. Bansos sembako Pr...
JAKARTA (13 Oktober 2020) – Kementerian Sosial RI berupaya keras mempercepat penanganan stunting di Indonesia melalui program Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT)/Program Sembako dengan memilih komuditas beras fortifik Untuk mendorong percepatan program, Mensos Juliari menugaskan Sekjen Kemensos ...
JAKARTA (14 Oktober 2020) – Menteri Sosial Juliari P. Batubara menginstruksikan kepada jajarannya untuk terus memperkuat kebijakan rehabilitasi sosial untuk penyandang disabilitas. Selama tahun 2020, Kementerian Sosial melalui Direktorat Rehabilitasi Sosial Penyandang Disabilitas (RSPD) telah m...
PANDEGLANG (13 Oktober 2020) - Komisi VIII DPR RI beserta perwakilan Kementerian Sosial melakukan Kunjungan Kerja Masa Reses Masa Persidangan I Tahun Sidang 2020-2021 ke Kabupaten Pandeglang Provinsi Banten, Senin (12/10). Kunjungan dilakukan di Kantor Bupati Pandeglang dalam rangka mendeng...
JAKARTA (13 Oktober 2020) - Kementerian Sosial melalui Direktorat Rehabilitasi Sosial Penyandang Disabilitas menyerahkan Bantuan Kebutuhan Dasar Anak Penyandang Disabilitas Langka dan 50 paket Bantuan Sosial Sembako melalui Komunitas Indonesia Rare Disorders (IRD) di Balai RW 09, Kel. Utan Kayu ...
JAKARTA (12 Oktober 2020) - Menteri Sosial Juliari.P Batubara menginstruksikan kepada jajarannya untuk hadir memberikan pelayanan optimal kepada anak-anak, khususnya kepada mereka yang terdampak COVID-19. Kementerian Sosial (Kemensos) RI mencatat, kasus-kasus anak ditenga...
SURAKARTA (11 Oktober 2020) - Dalam berbagai kesempatan, Menteri Sosial Juliari P. Batubara senantiasa menekankan kepada jajarannya memastikan masyarakat yang terdampak pandemi menerima bantuan. Salah satu elemen masyarakat yang terdampak pandemi adalah para penghuni panti asuh...
JAKARTA (11 Oktober 2020) - Kementerian Sosial mendapat tugas berat dalam penanganan pandemi Covid-19 yang melanda Tanah Air. Dengan anggaran yang terus meningkat hingga mencapai Rp134,008 triliun, Kemensos bertugas melaksanakan program jaring pengaman sosial dalam bentuk berbagai jenis bantuan ...
KLATEN (10 Oktober 2020) - Tetes air mata nenek Rugiyem (71) seketika mengalir perlahan di pipinya yang keriput, tangannya pun bergetar saat menerima bantuan dari Kementerian Sosial berupa paket sembako di Kantor Kecamatan Delanggu, Kabupaten Klaten, Jumat (9/10/2020) Nenek Rug...
JAKARTA (10 Oktober 2020) - Menteri Sosial Juliari P. Batubara menyatakan, Kemensos menjadi kementerian dengan penyerapan anggaran tertinggi, yakni sebesar 81,23% dari total pagu sebesar Rp134,008 triliun, atau sebesar Rp108,851 triliun, per 10 Oktober 2020. Dengan demikian, dengan anggaran besa...
BINJAI (10 Oktober 2020) – Pemerintah dan DPR terus memperkuat dan mendorong kerja sama untuk meningkatkan layanan sosial bagi lanjut usia (lansia) terlantar. Sebagai mitra strategis, kedua lembaga memikul tanggung jawab memajukan layanan untuk lansia. Wakil Ketua Komisi VIII DPR RI H Marw...
Kemensos Sentuh Komunitas Adat Terpencil di Blora Kabupaten Blora (9 Oktober 2020) - Kementerian Sosial melalui Direktorat Pemberdayaan Sosial terus menyentuh masyarakat yang terdampak pandemi covid-19 tidak terkecuali Komunitas Adat Terpencil (KAT). Kementerian Sosial menyalurk...
JAKARTA (9 Oktober 2020) - Menteri Sosial Juliari P Batubara menyerukan kepada jajarannya, untuk terus memperkuat sinergi. Tahun ini, tantangan akibat pandemi begitu besar. Sementara Kementerian Sosial menjadi salah satu leading sector dalam penanganan pandemi, khususnya dalam bidang penyediaan ...
SURABAYA (8 Oktober 2020) - Menteri Sosial Juliari P. Batubara menyaksikan penyaluran Bantuan Sosial Beras (BSB) di Kota Surabaya, Rabu (7/10). BSB menjangkau 44.523 Keluarga Penerima Manfaat (KPM) Program Keluarga Harapan (PKH) di Kota Surabaya. Setiap KPM menerima 15 kg beras mediu...
SEMARANG (8 Oktober 2020) - Kementerian Sosial melalui Direktorat Pemberdayaan Sosial terus memastikan warga yang terdampak pandemi COVID-19 mendapatkan bantuan termasuk para di pekerja seni di Kabupaten Semarang.Penasihat Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kemensos, Grace Batubara, menyerahkan bantu...
SURABAYA (7 Oktober 2020) - Menteri Sosial Juliari P Batubara tiba di Surabaya hari ini (07/10). Mensos Juliari menyaksikan pencairan Bantuan Sosial Tunai (BST) Tahap VII dan distribusi Bantuan Sosial Beras (BSB) di Kota Pahlawan. Di hadapan KPM, Mensos Juliari menyampaikan salam Presiden J...
JAKARTA (6 Oktober 2020) - Menteri Sosial Juliari P Batubara memastikan, negara hadir untuk semua warga negara di seluruh pelosok tanah air. Pemerintah melalui Kementerian Sosial mengatasi dampak pandemi dengan menyalurkan bantuan sosial terhadap masyarakat miskin dan rentan di seluruh pelosok ...
2061 - 2080 of ( 2491 ) records