Bayi Pengidap Atresia Ani di Sentul Terima Bantuan dari Kemensos
20-08-2024
Fotografer
Rafi
Editor
Intan Qonita N
Penerjemah
Intan Qonita N
BOGOR (16 Agustus 2024) - Menteri Sosial RI Tri Rismaharini menjenguk dan berikan bantuan untuk bayi berusia lima bulan yang terlahir tanpa anus atau mengidap Atresi Ani di Rumah Sakit EMC, Sentul, Bogor.
BOGOR (16 Agustus 2024) - Menteri Sosial RI Tri Rismaharini menjenguk dan berikan bantuan untuk bayi berusia lima bulan yang terlahir tanpa anus atau mengidap Atresi Ani di Rumah Sakit EMC, Sentul, Bogor.